BERITA TERKINI

Mobil Listrik dan Hybrid di Indonesia

Sport | Jumat, 30 Apr 2021 - 01:53 WIB

Jumat, 30 Apr 2021 - 01:53 WIB

Mobil Listrik dan Hybrid di Indonesia : Istilah mobil listrik atau hybrid makin sering terdengar belakangan ini. Di telinga para awam bisa jadi keduanya sama saja. Padahal jika ditelaah lebih jelas terdapat perbedaan mobil listrik dan hybrid secara konsep dan proses kerja mesinnya.

Kepopuleran kedua jenis mobil ini tak lepas dari mulai banyak produknya yang beredar di pasaran. Untuk mobil …

Lifestyle Minimalism dengan Gerakan Zero Waste

Lifestyle | Kamis, 29 Apr 2021 - 00:51 WIB

Kamis, 29 Apr 2021 - 00:51 WIB

Lifestyle Minimalism dengan Gerakan Zero Waste : Gaya hidup minimalis mulai dikenal di Indonesia beberapa tahun belakangan. Minimalis merupakan gaya hidup dimana seseorang mampu membedakan kebutuhan dan keinginan-keinginan karena ingin memiliki barang-barang yang memiliki nilai tertentu. Seorang minimalis juga mudah untuk membuang barang yang sudah tidak mendatangkan kebahagiaan atau sudah tidak memiliki nilai.

Tetapi hal tersebut bukan hal yang menjadi …

11 Mobil Sport Terbaik Di Indonesia Terbaru 2021

Sport | Selasa, 27 Apr 2021 - 21:41 WIB

Selasa, 27 Apr 2021 - 21:41 WIB

11 Mobil Sport Terbaik Di Indonesia Terbaru 2021 : Kecepatan telah memesona umat manusia selama ribuan tahun. Balapan jalan kaki di Yunani kuno dan balapan kereta di Roma memunculkan kecepatan kompetitif.

Lalu, setelah mobil pertama muncul, pencarian kecepatan pun dimulai. Saat ini, hampir setiap mobil dapat mencapai kecepatan 160 km/jam.

Bahkan, dari genre sedan keluarga juga bisa berlari hingga 190 …

Pengertian Zakat, Jenis, Hukum, dan Syaratnya

Ringkasan Berita | Selasa, 27 Apr 2021 - 21:02 WIB

Selasa, 27 Apr 2021 - 21:02 WIB

Pengertian Zakat, Jenis, Hukum, dan Syaratnya : Setiap mendekati Hari Raya Idul Fitri, masyarakat mulai bersiap-siap membayar zakat fitrah. Zakat fitrah adalah bersifat wajib bagi umat Islam yang tergolong mampu dan dibayarkan sekali dalam setahun.

Zakat merupakan ibadah maliyyah ijtima’iyyah yang punya posisi penting, strategis dan menentukan, jika dilihat dari ajaran Islam maupun dari sisi pembangunan kesejahteraan umat. Bukti dari …

Trend Hijab 2021 Yang Bisa Kamu Coba Untuk Tampil Stylish

Ringkasan Berita | Selasa, 27 Apr 2021 - 00:13 WIB

Selasa, 27 Apr 2021 - 00:13 WIB

Trend Hijab 2021 Yang Bisa Kamu Coba Untuk Tampil Stylish – Bagi para hijabers yang memiliki minat pada fashion tentu sangat penasaran dengan trend hijab 2021 bukan? Apakah akan ada trend baru dalam busana muslim wanita? Atau justru trend-trend lama akan kembali bangkit dan menjadi salah satu bagian dari trend hijab di tahun 2021 ini? Meski fashion memang terus berputar, …